Sunday, 6 April 2014

Peraturan Menteri Perhubungan No. 75 Tahun 2013 Tentang Standar Biaya Tahun 2014

PERATURAN MENTRI PERHUBUNGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 75 TAHUN 2013 TENTANG STANDAR BIAYA TAHUN 2014 DI LINGKUNGAN KEMENTRIAN PERHUBUNGAN ini meliputi:
  1. Tabel Koefisien Kemahalan Standar Biaya Kementrian Perhubungan Tahun 2014 Berdasarkan Indeks Kemahalan Konstruksi di Tiap Provinsi di Indonesia
  2. Standar Biaya Kementerian Perhubungan Tahun 2014 Bidang Fasilitas Keselamatan Lalu Lintas Angkutan Jalan dan Dermaga Penyeberangan
Download DISINI.

Tuesday, 1 April 2014

Laporan Praktikum Kerangka Dasar Horizontal (KDH) ILMU UKUR TANAH

Kerangka Dasar Horizontal adalah sejumlah titik yang telah diketahui koordinatnya dalam suatu system koordinat tertentu. Sistem koordinat disini adalah system koordinat kartesian dimana bidang datarnya merupakan sebagian kecil dari permukaan elipsioda bumi.
Salah satu cara untuk menentukan koordinat banyak titik adalah metode polygon. Metode polygon adalah salah satu cara penentuan posisi titik pengukuran secara horizontal dimana titik satu dan titik lainnya dihubungkan dengan sudut dan jarak sehingga membentuk rangkaian titik-titik atau polygon.